Personal branding merupakan aktivitas yang diperlukan untuk mempromosikan diri pribadi kalian agar nantinya banyak orang mengenalinya. Cara membangun personal branding yang tepat menjadi kunci keberhasilan seseorang menempuh karir impiannya. Berbicara mengenai personal branding, ada banyak hal yang perlu kalian perhatikan agar nantinya orang lain dapat tertarik. Mulai dari pengalaman, networking, dan apapun itu yang...
