Foto wisuda satu angkatan menjadi salah satu ide menarik yang mungkin bisa kamu coba. Selain menghemat biaya, mengabadikan gambar bersama-sama seperti ini memberikan kenangan khusus terutama setelah kalian bekerja. Tidak bisa dipungkiri momen wisuda memang menjadi peristiwa besar. Ketika kamu bisa lulus bersama satu angkatan merupakan sejarah yang mungkin tidak semuanya dapat melakukan hal...
Tag: foto wisuda di studio solo
Foto Wisuda Vintage Tema Klasik Tapi Kece
Foto wisuda vintage bisa menjadi ide terbaik untuk kamu mengabadikan momen paling bersejarah ini. kombinasi sempurna antara suasana klasik dan keunikan gaya yang bikin kamu tampil beda dari yang lain. Tema vintage menghadirkan kesan klasik dan sentimental. Kondisi tersebut bisa memunculkan perasaan nostalgia, ini sangat cocok dengan momen kelulusan yang merupakan penutup dari fase...
Foto Wisuda di Studio Wujud Terima Kasih Untuk Ayah & Ibu
Foto wisuda di studio bukan hanya sekadar mencetak gambar saja, melainkan simbol perjalanan panjang, penuh perjuangan, tangis, tawa, dan tentu saja, doa. Dari balik toga dan senyum bahagia, ada dua sosok yang sering kali tidak terucap dengan kata-kata yaitu Ayah dan Ibu. Mereka mungkin tidak berdiri di panggung, tapi merekalah aktor utama dibalik keberhasilanmu....
Alasan Orang Tua Bangga Lihat Kenangan Foto Wisuda Anaknya
Kenangan foto wisuda pasti akan terkenang sepanjang masa. Bukan hanya kamu saja, tetapi orang tua juga ikut merasakan bagaimana rasa bahagia, harus dan bangga itu menjadi satu, sehingga sulit sekali untuk diungkapkan. Hampir semua, baik Bapak atau Ibu pasti sama, mereka akan menceritakan gambar tersebut kepada seluruh teman atau kolega. Bahkan saat kamu sudah...
